Cara Memutihkan Kulit Dengan Cepat Dan Aman - Rumah Cantik Lariska
Setiap manasia di dunia ini pastilah mengidam-ngidamkan yang namanya memiliki kulit yang putih, halus, lembut dan sehat lantas yang menjadi pertanyaannya sekarang adalah bagaimana cara memutihkan kulit dengan cepat dan aman? Kenapa harus ada kata aman disitu, karena akan sangat berbahaya kalau Anda mengesampingkan faktor keamanan hanya untuk memiliki sebuah kulit yang putih.
Sudah menjadi keharusan bagi kaum wanita untuk selalu menjadikan kulitnya putih, cerah dan bersih. Situasi seperti ini terjadi lantaran di Indonesia kulit putih bisa menjadi penyempurna pada setiap penampilan.
Coba Anda bayangkan apabila Anda memiliki kulit kusam selain Anda akan kelihatan kurang menarik Anda juga akan merasa kesulitan ketika akan menentukan warna pakaian yang cocok untuk warna kulit kusam Anda, sehingga Anda akan merasa kesulitan dalam hal penampilan.
Walaun secara wajah Anda masuk dalam kategori wajah yang pas-pasan akan tetapi kalau didukung dengan kulit yang putih, bersih dan bercahaya maka penampulan Anda akan tetap menjadi pusat perhatian. Akan tetapi terkadang banyak yang nekad untuk memilih mencarai jalan yang ektrim agar supaya memiliki kulit yang putih. Padahal sebenarnya ada cara yang cepat dan aman untuk melakukannya.
Cara Memutihkan Kulit Dengan Cepat Dan Aman Dengan Cara Alami
Salah satu cara yang dapat Anda tempuh untuk memutihkan kulit dengan cepat dan aman adalah dengan memakai cara alami. Berikut ini beberapa cara alami yang sudah terbukti ampuh dan efektif untuk dipakai sebagai pemutih kulit.
1. Jeruk Nipis
Sebenarnya saat ini ekstrak jeruk nipis sudah mulai juga digunakan sebagai campuran dari produk-produk kecantikan yang banyak ditawarkan di luaran sana. Akan tetapi memakai ekstrak jeruk nipis yang secara alami akan lebih baik dan lebih aman.
Caranya pun sangatlah mudah, Anda tinggal memeras beberapa jeruk nipis setelah itu campur air dari perasan jeruk nipis tadi dengan putih telur dari ayam kampung. Setelah decampur kemudian oleskan keselurah kulit yang ingin Anda putihkan.
Agar supaya lebih mudah dalam mengoleskannya sebaiknya Anda memakai kuas cat pada saat mengoleskannya. Setelah merata diamkan kurang lebih selama 15 menit dan setelah 15 menit siram dengan air bersih.
2. Bengkoang
Cara memutihkan kulit dengan cepat dan aman berikutinya adalah dengan menggunakan buah bengkoang. Bahkan buah bengkoang sudah terbukti secara klinis mempunyai khasiat dapat memutihkan kulit.
Maka dari itu tidak mengherankan kalau banyak sekali produk kecantikan yang di dalamnya juga mengandung dari buah bengkoang ini. Caranya juga sangat mudah. Anda tinggal menghaluskannya kemudian mengoleskannya di kulit yang ingin diputihkan.
3. Mandi Susu
Pada dasarnya mandi susu bukanlah untuk gaya-gayaan saja, akan tetapi mandi susu juga memiliki khasiat untuk membuat kulit putih. Akan tetapi cara memutihkan kulit dengan cepat dan aman yang ketiga ini juga butuh biaya yang lumayan mahal.
Apalagi kalau Anda harus melakukan mandi susu ini secara rutin. Maka dari itu tidak mengherankan untuk cara yang ketiga ini lebih sering dipilih oleh orang yang memiliki kantong tebal saja. Akan tetapi tidak ada salahnya kalau Anda mencobanya beberapa kali dan setelah itu rasakan khasiatnya.
Itulah beberapa cara memutihkan kulit dengan cepat dan aman yang bisa Anda pilih. Semoga dengan mempraktekkan cara tersebut memiliki kulit putih, bersih dan bersinar yang Anda idam-idamkan selama ini menjadi kenyataan.
Baca Juga : Kupas tuntas manfaat dan bahaya pemakaian Crystal X